Latest Games :
Home » » Membuat Alarm Sendiri Dengan Visual Basic 6

Membuat Alarm Sendiri Dengan Visual Basic 6

Senin, 26 Maret 2012 | 0 komentar


Judul Ebook : Membuat Alarm Sendiri Dengan Vb 6

Jumlah Halaman : 20

Harga : Rp 0,-

Penulis : Hardavid KendaYoki


Link Downloadnya: http://www.ziddu.com/download/18623748/MembuatAlarmSendiriDenganVb6.rar.html

Anda tahu alarm bukan? Dahulu sebelum dunia Teknologi Informasi berkembang kita mengandalkan jam Weker sebagai alarm atau menggunakan arloji yang mempunyai fasilitas alarm sebagai pengingat waktu. Namun sekarang setelah Teknologi Informasi semakin berkembang fasilitas alarm tidak lagi dimonopoli oleh jam weker namun sudah menjadi fasilitas wajib pada ponsel atau komputer/ laptop yang mana wujudnya tidak lagi berbentuk perangkat keras (hardware) namun telah beralih keperangkat lunak (software).

Ebook ini akan membimbing anda bagaimana cara membuat Alarm sederhana yang di buat menggunakan bahasa pemrograman Visual Basic (VB6), dimana program aplikasi/ software ini nantinya bisa anda jalankan dikomputer/ laptop anda.
Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

 
Web Partner : Naruchigo | Firman Ihsan | Anime Kompi
Support : Creating Website | Firman Ihsan | Mas Template
Copyright © 2011. SIP [ Share Ilmu Pengetahuan ] - All Rights Reserved
Template Modify by Creating Website
Proudly powered by Blogger