Latest Games :
Home » » Membuat Aplikasi Absensi Menggunakan Visual Basic

Membuat Aplikasi Absensi Menggunakan Visual Basic

Sabtu, 07 April 2012 | 0 komentar


Welcome back to my Lesson sebelum kita memulai tutorial  ini, ada baiknya saya ucapkan terimakasih atas kunjungan setia Blog ini, Mungkin ada yang bertanya kenapa Blognya enggak pernah update?  ya maklumlah bro,,, lagi banyak tugas nih jadi telat dech, Tapi engak apa-apa semakin lama tentunya semakin banyak ide, nah kali ini saya mau coba berbagai ide tersebut.
Siapa yang enggak tahu  sih tentang absensi? sekolah  bahkan perusahan tak terlepas dari yang anamanya absensi ini,  kalau biasanya absensi hanya menggunakan secarik kertas tapi kali ini kita coba aplikasikan dengan program komputer, ya… biar lebih kerenlah
Sebenernya Aplikasi semacam ini bisa dibuat menggunakan banyak program misalnya Accses, Foxfro, Mysql, SQl ,VB, C++, bahkan MS.Excel.,.
Kalau pake Acses bukan kurang bagus  Cuma sedikit kurang apdol sebab program ini enggak bisa standlone (berdiri sendiri) so kalau komputer kita enggak punya program accses maka program aplikasi enggak bisa jalan , makanya saya mau coba buat pake program Vb, kali ini sya menggukan Vb 6.0.
Letsgo kita mulai…
Dalam palikasi ini kita membutuhkan beberapa Form (tampilan ).
1.      Form Input Data Yang akan diabsesn
2.      Form Absesni
3.      Dan hasil Absensi
Dalam Form input kita membutuhkan beberapa data masukan seperti : No, Nama, Bagian / Kelas, Tanggal / Jam, Jenis Kelamin .
Data masukan tersebut hanya seabagai contoh, tentunya Anda bisa juga menambahkan yang lainnya sesuai dengan kebutuhan anda . nih dia gambar form input data .




Sederhana bukan…..?.
Pada bagian form ini ada bebrapa tool untuk mengolah data seperti Menyimpan data siswa dan menghapus data siswa
Cara form ini adalah  ketika kita memasukan data kemudian di klik “SAVE NEW SATA” maka data akan tersimpan ke dalam database untuk menyimpan data, dan agar dapat terhubung ke database kita gunakan jembatan yaitu tool DataGrid (Data Siswa). Yang perlu dilakukan untuk membuat database sebagai penyimpanan data siswa nanti cukup mudah.
Pada menu bar Visual  basic Pilih menu AddIns-Visula data Manager, sampai muncul jendela berikut:

 
Dan lakukan seperti pada gambar, coba buat database dengan Acsess versi 7.0 kemudian simpan dalam folder yang sama dengan project Aplikasi yang kita buat. Misalnya D://Firman/AplikasiAbsesi. Langkah selanjutnya kita masukan beberapa fields dalam database tersebut.

 
Disinilah kita akan memasukan data fieldsnya, gambar diatas hnaya contoh aja, pada database ini  .tentunya untuk membuat Recordnya tidaklah terlalu susah, anda cukup Klik Add Field, sampai muncul Jendela baru,

 
Masukan nama record yang akan kita gunakan tentukan type, sesuai dengan data yang akan kita masukan sialahkan pilih pada bagian type.jika data yang kita masukan sudah pas sesuai dengan kebutuhan , kemudian klik Add index (Field Kunci/primary key) diharapakan sama dengan nama fields yang anda buat. Kalau hal ini sudah lakukan anda tinggal Klik Build The Table (jika data untuk absensi sekolah baiknya gunakan kelas sebagai primary key dan unique jangan dicheklist biar bisa di duplicate dan field no boleh dihilangkan), menunjukan bahawa tabel ini yakin akan kita buat .
Untuk melihat berhasil atau tidaknya database yang telah kita buat, tutup Program vb kita kemudian kita coba buka database yang baru aja kita buat caranya sama seperti waktu kita membuat database AddIns-Visula data Manager-muncul jendela-klik Open database  dan cari database yang baru saja kita buat


Nah itulah hasilnya , kebetulan saya sudah mengisi data-nya , anda cukup klik kanan pada salah satu table  kemudian klik Open .
Ok sekarang kita kembali ke Form Input data.,seperti yang telah di jelaskan pada bagian ini kita akan memasukan data kedalam database yang terdiri dari No, Nip/Nis/Nim, Nama, Jenis kelamin, Tanggal , Kelas/Bagian saja .Sementara Alpa, izin, sakit,masuk dan total kita masukan pada form interface Input absensi yang nanti akan kita buat. Dengan menggunakan data base yang telah kita buat . Sebelumnya kita keluarkan dulu tool-tool yang kita butuhkan dalam membuat aplikasi ini ,pada toolbox -klik kanan -lalu pada tab Control pilih komponen berikut ini:
1. Microsoft Data Grid Control 6.0
2. Microsoft FlexGrid Control 6.0
Cukup dengan memberi tanda checklist kemudian klik Apply sampai muncul pada  Toolbox  component seperti gambar berikut ini:


            Pada bagian sebelah kiri ada beberapa Icon, dan icon-icon itulah yang akan kita gunakan dalam membuat aplikasi ini. Selanjutnya kita desain Form terlebih dahulu cara nya cukup mudah untuk membuat Form baru anda cukup mengklik Project Add From Open sampai muncul Form seperti gambar berikut ini:




Pada Form ini terlihat nama Form dengan nama Form3, tentunya kita bisa menggantinya sesuai keinginan kita misal Aplikasi Absensi, caranya tinggal klik View Properties Windows hingga muncul gambar:



Pada bagian Alphabetic Caption, kita bisa mengganti Form3 menjadi nama yang lain sedangkan pada bagian (name ) boleh diganti / tidak, karena akan berpengaruh pada saat memasukan script sebaiknya kita biarkan aja , kecuali program yang akan kita sangat Kompleks kita bisa menggantinya untuk membedakan form-from tersebut.
sekarang kita membuat fields interface menggunakan Label dan Text, Label digunakan sebagai penanda, dan Text sebagai tempat menuliskan data input caranya cukup mudah ,  kita cukup mengklik Icon Label dengan tanda huruf A seperti gambar dibawah


Kemudain klik diarea form tahan untuk menentukan ukurannya , kemudian beri nama baru pada bagian caption dengan nama yang kita inginkan :
Kemudian untuk text sama seperti pembutan label klik icon textbox-kemudian drag diarea form3, selanjutnya pada bagian name anda boleh menggantinya / tidak, dan kira-kira hasilnya seperti gambar berikut:

 
Dan ulangi langkah diatas sesuai dengan banyaknya fields yang akan kita buat, jika sudah selanjutnya kita akan membuat jembatan database, yaitu dengan menggunakan DataGrid caranya sama saja seperti membuat Label dan Text hanya saja kita perlu sedikit memodifikasinya di bagian Properties Windows,



Perhatikan gambar diatas, disitu ada Data1  dan inilah yang akan kita gunakan sebagai jembatan koneksi ke database kita, Pada bagian Properties windows di bagian DatabaseName , masukan nama Database yang sebelumnya kita buat, diamana akan diminta memasukan Path lokasi tempat kita menyimpan Data tersebut, selanjutya pada bagian Recordsource di properties windows, anda pilih nama tabel yang ada dalam database yang pernah kita buat, misalnya saya memiliki tabel2 dengan nama DataBase tabel1 , kemudian pada Reecordset Type ganti 1-Dynashet menjadi 0-table .
Selanjutnya kita buat command Button sebagai intruksi Perintah terhadap suatu data , kita buat saja dua buah CommandButton, caranya sama sewaktu kita membuat label ,text, dan DataGrid, pada bagian Caption di Proerties windows ganti dengan
Command1 menjadi Save New Data
Command2 menjadi Delete / Hapus.,
Selanjutnya klik Icon jam atau Timer kemudian letakan di From3 pada properties windows di bagian Interval  dan masukan angka 10
secara keseluruhan Form input data akan kira -kira  seperti ini :



Selanjutnya kita masukan script yang akan menjalankan instruksi untuk menyimpan Fields-fields kedalam database sewaktu kita mengklik ”Save New Data”,
Adapun caranya , pada bagian Save New Data klik Kanan lalu View Code atau Double Klik pada Command1 =  Save New Data



Selanjutnya masukan Script berikut ini diantara Private Sub Command1_Click() Dan End Sub, Perlu di perhatikan command1 bisa beruBah jika anda mengubahnya dengan nama lain pada bagian Properties Windows di bagian Name , misalnya Save maka ktika di lihat di double Klik maka yang tampil bukan Command1 melainkan Save.
Oke ini dia scrip yang harus anda masukan pada bagian ini:


————————————————————————————————————
If Text2.Text = “” And Text7.Text = “” Then
x = MsgBox(“Mohon Isi Data Dengan benar!”, vbOKOnly + vbCritical, “Warning!”)
If x = vbOK Then
End If
Else
x = MsgBox(“Anda yakin Ingin Menyimpan Data ini?”, vbYesNo + vbInformation, “Information”)
If x = vbYes Then
Data1.Recordset.AddNew
Data1.Recordset!no = Text1.Text
Data1.Recordset!nip = Text2.Text
Data1.Recordset!nama = Text3.Text
Data1.Recordset!jk = Text7.Text
Data1.Recordset!tgl = Text4.Text
Data1.Recordset!bagian = Text8.Text
Data1.Recordset!masuk = “”
Data1.Recordset!sakit = “”
Data1.Recordset!izin = “”
Data1.Recordset!alpa = “”
Data1.Recordset!total = “”
Data1.Recordset.Update
Data1.Recordset.MoveLast
Else
bersih
End If
End If
Bersih
—————————————————————–
Fungsi IF ini memerintahkan agar si user tidak sembarang mengklik , ketika si user mengklik save New data dalam keadaan Tidak mengisi fields-fieldsnya maka akan keluar Informasi “Mohon Isi data dengan Benar”. Tapi jika Nip dan jenis kelamin di isi maka Data akan disimpan di data Base.
Selanjutnya ada :
Data1.Recordset!no = Text1.Text
Data1.Recordset!nip = Text2.Text
Data1.Recordset!nama = Text3.Text
Data1.Recordset!jk = Text7.Text
Data1.Recordset!tgl = Text4.Text
Data1.Recordset!bagian = Text8.Text
Sementara records alpa dan seterusnya saya biarkan kosong?, pada Tabel1 dalam database yang kita buat fileds yang kita buat tidak hanya , no,nip,nama, jenis kelamin, tgl dan bagian  tapi alpa, izin, sakit, masuk, sementara pada form input hanya menampilkan no,nip,nama, jenis kelamin, tanggal, jika hanya ini saja yang akan kita masukan ke database maka akan terjadi error karena tidak dikenal tabel dengan records seperti itu, makanya tetap saya isi tapi isi data tetap dalam keadan kosong, gitu dech cerintanya…
Lanjut , sakarang Double Klik Command2=delete/hapus kemudian masukan script ini:
Private Sub Command2_Click()
If Text10.Text = “” Then
info
Else
info2
End If
End Sub
Untuk script delete sedikit ya?, he…he…, sebenernya lumayan juga cuama saya simpan dalam bentuk variable (procedure),  tapi boleh kok di buat langsung !, .scrip info kayak gini:
Private Sub info()
x = MsgBox(“Tidak Ada Object Untuk di Hapus”, vbOKOnly + vbCritical, “Warning!”)
If x = vbOK Then
End If
End Sub
———————————————————–
Untuk info2 :
————————————————————————————————————
Private Sub info2()
x = MsgBox(“Anda Yakin Untuk Menghapus data Ini?”, vbYesNo + vbInformation, “Informasi”)
If x = vbYes Then
If Data1.Recordset(“nip”) = Text10.Text Then
Data1.Recordset.Delete
Data1.UpdateRecord
Else
Data1.Recordset.Cancel
End If
Else
Text10.SetFocus
End If
End Sub
Kemudian hal yang terpenting adalah Menampilkan Tanggal atau jam ketika Form Ini sedang Di Runing,(dijalankan), tanggal sifatnya Update sesuai dengan jam di system komputer sekarang Doubleklik Icon Jam Yang ada di Form3 kemudian masukan script berikut:
————————————————————————————————————
Private Sub Timer1_Timer()
Text4.Text = Format(Date, “dd/mm/yyyy”)
End Sub
—————————————————————–
Mungkin sampai disini udah pada ngerti kan?,
Untuk lebih jelasnya kira-kira script dari aplikasi ini adalah sebagai berikut
————————————————————————————————————
Private Sub Command1_Click()
If Text2.Text = “” And Text7.Text = “” Then
x = MsgBox(“Mohon Isi Data Dengan benar!”, vbOKOnly + vbCritical, “Warning!”)
If x = vbOK Then
End If
Else
x = MsgBox(“Anda yakin Ingin Menyimpan Data ini?”, vbYesNo + vbInformation, “Information”)
If x = vbYes Then
Data1.Recordset.AddNew
Data1.Recordset!no = Text1.Text
Data1.Recordset!nip = Text2.Text
Data1.Recordset!nama = Text3.Text
Data1.Recordset!jk = Text7.Text
Data1.Recordset!tgl = Text4.Text
Data1.Recordset!bagian = Text8.Text
Data1.Recordset!masuk = “”
Data1.Recordset!sakit = “”
Data1.Recordset!izin = “”
Data1.Recordset!alpa = “”
Data1.Recordset!total = “”
Data1.Recordset.Update
Data1.Recordset.MoveLast
Else
bersih
End If
End If
bersih
End Sub
Private Sub bersih()
Text1.SetFocus
Text1.Text = “Isi Data!”
Text2.Text = “”
Text3.Text = “”
Text7.Text = “”
Text8.Text = “”
End Sub
Private Sub Command2_Click()
If Text10.Text = “” Then
info
Else
info2
End If
End Sub
Private Sub Form_Load()
Text2.Text = “”
Text3.Text = “”
Text3.Text = “”
Text4.Text = “”
Text1.Text = “silahkan Isi Data!”
Text7.Text = “”
Text8.Text = “”
End Sub
Private Sub Text1_KeyPress(KeyAscii As Integer)
If KeyAscii = 13 Then
Text2.SetFocus
End If
End Sub
Private Sub Text2_KeyPress(KeyAscii As Integer)
If KeyAscii = 13 Then
Text3.SetFocus
End If
End Sub
Private Sub Text3_KeyPress(KeyAscii As Integer)
If KeyAscii = 13 Then
Text7.SetFocus
End If
End Sub
Private Sub Text7_KeyPress(KeyAscii As Integer)
If KeyAscii = 13 Then
Text8.SetFocus
End If
End Sub
Private Sub Text8_KeyPress(KeyAscii As Integer)
If KeyAscii = 13 Then
Command1.SetFocus
End If
End Sub
Private Sub Timer1_Timer()
Text4.Text = Format(Date, “dd/mm/yyyy”)
End Sub
Private Sub info()
x = MsgBox(“Tidak Ada Object Untuk di Hapus”, vbOKOnly + vbCritical, “Warning!”)
If x = vbOK Then
End If
End Sub
Private Sub info2()
x = MsgBox(“Anda Yakin Untuk Menhapus data Ini?”, vbYesNo + vbInformation, “Informasi”)
If x = vbYes Then
If Data1.Recordset(“nip”) = Text10.Text Then
Data1.Recordset.Delete
Data1.UpdateRecord
Else
Data1.Recordset.Cancel
End If
Else
Text10.SetFocus
End If
End Sub
Sekarang kita jalankan Form yang telah kita buat caranya klik saja Run Start untuk menghentikan tinggal Klik Run Stop dan kira-kira hasilnya seperti ini:





Saya coba tanpa mengisi data apapun begitu saya klik SAVE NEW DATA, Maka muncul Peringatan .
Selamat mencoba Ya !!!………..





Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

 
Web Partner : Naruchigo | Firman Ihsan | Anime Kompi
Support : Creating Website | Firman Ihsan | Mas Template
Copyright © 2011. SIP [ Share Ilmu Pengetahuan ] - All Rights Reserved
Template Modify by Creating Website
Proudly powered by Blogger